Thursday, October 13, 2011

Shortcut Untuk Hibernate

Hibenate merupakan fungsi yang hampir ada di semua sistem operasi, hibernate sendiri merupakan fungsi untuk mepersingkat waktu start komputer karena tidak mengulang boot. Jika anda mengaktifkan fungsi ini maka pada saat anda menghidupkan kembali komputer langsung masuk sesi dimana anda mengkatifkan fungsi hibernate sebelumnya.
Untuk mempercepat proses hibernate Anda bisa membuat shortcut sebagai berikut:
  • Klik kanan pada Desktop.
  • Piilh menu New – Shortcut.
  • Pada bagian Type of location of the item diisi dengan: %windir%\system32\rundll32.exe PowrProf.dll, SetSuspendState
  • Klik tombol Next.
  • Beri nama pada shortcut tersebut, misalnya Hibernate.
  • Klik tombol Finish.

0 komentar:

Post a Comment

silahkan komentar untuk membangun
Jangan lupa untuk komentar yang lainya OK